Balikpapan, Sonora.ID – Pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tipe D yang berlokasi di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara
Eksistensi bangunan RSUD Sepaku sudah ada, telah final dibangun sejak tahun 2017 silam. Kali ini rencananya bakal dioperasikan pada awal bulan Agustus 2021 ini.
Demikian disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Penajam Paser Utara (PPU) sekaligus Juru Bicara (Jubir) Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, dr. Jansje Grace Makisurat.